Konferensi The Indonesia OpenInfra Days 2025 terbuka bagi para pengguna, pebisnis, pengembang, dan berbagai organisasi termasuk perusahaan, UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa), pemerintahan, Kampus, LSM (Lembaga Swadaya Masyarakat), penyedia layananan komputasi awan, dan penyedia teknologi.